Lowongan Mekanik Mesin Pendingin PT Java Seafood - Indramayu
Java Sea Food merupakan industri pengolahan ikan dengan status Permodalan PMA yang berlokasi di Jl Raya BY Pass Pantura Desa Eretan Kulon Kecamatan Kandanghaur Kabupaten Indramayu Provinsi Jawa Barat. Java Sea Food awal berdirinya yaitu pada tahun 2015 dengan melakukan produksi Surimi (Produk setengah jadi yang berupa konsentrat Protein miofibril yang telah di stabilkan dan di produksi melalui beberapa tahap proses secara kontinyu yang meliputi penghilangan kepala dan tulang, pelumatan daging, pencucian, penghilangan air, penambahan krioprotektan atau secara horfiah berarti daging yang di lumatkan adalah bahan makanan dari ikan yang di haluskan hingga membentuk seperti pasta.
Mekanik mesin pendingin dan asuransi kesehatan memiliki hubungan karena pekerjaan mekanik mesin pendingin dapat melibatkan risiko cedera atau sakit akibat paparan bahan kimia atau suhu yang ekstrem. Oleh karena itu, asuransi kesehatan dapat memberikan perlindungan finansial bagi mekanik mesin pendingin jika mereka memerlukan perawatan medis yang mahal atau absen kerja akibat sakit atau cedera.
Dalam beberapa kasus, perusahaan tempat mekanik mesin pendingin bekerja dapat membeli asuransi kesehatan untuk karyawan mereka, termasuk mekanik mesin pendingin. Hal ini dapat memberikan keamanan finansial bagi mekanik mesin pendingin dalam menjalankan tugas-tugas mereka.
PT Java Seafood membuka lowongan untuk posisi Mekanik Mesin Pendingin
Kualifikasi:
- Pria, usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal SMK/D3 jurusan Teknik Pendingin/ Teknik Mesin
- Mempunyai pengalaman kerja di bidang yang sama
- Mengerti perbaikan mesin chiler, ice maker, contact freezer
- Penempatan di Indramayu Jawa Barat
Kirim CV dan lamaran via email [email protected]
PT Java Seafood
Jl. Baypass No. 117 RT. 001 / RW. 006, Eretan Kulon, Kandanghaur, Eretan Kulon, Kec. Kandanghaur, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat 45254
